Rapat Kerja Program Studi HI Regional Jawa Tengah di Universitas Wahid Hasyim, Semarang

Pada tanggal 14 Mei 2018 diselenggarakan rapat kerja Program Studi HI Regional Jawa Tengah yang bertempat di Universitas Wahid Hasyim (Unwahas), Semarang. Rapat kerja ini merupakan rapat kerja pertama regional jawa tengah pasca terbentuknya pengurus baru Asosiasi Ilmu Hubungan Internasional Indonesia (AIHII) yang merupakan asosiasi profesi dosen HI se-Indonesia. Rapat Read more…

Studi Ekskursi Mahasiswa HI ke Malaysia

Jurusan Hubungan Internasional Universitas Peradaban melakukan kunjungan ke Kuala Lumpur, Malaysia pada 22-27 Juli 2018. Kunjungan tersebut diikuti oleh mahasiswa, karyawan dan staf pengajar sebagai bagian dari kegiatan studi ekskursi dari program studi Hubungan Internasional, Universitas Peradaaban. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan wawasan kepada mahasiswa tentang tugas-tugas perwakilan Indonesia di Read more…

Kuliah Tamu dari Thailand

Kuliah dosen tamu dari Thailand ini bertujuan mengenalkan pada mahasiswa tentang negara Thailand, baik masyarakat, ekonomi, social dan politiknya. Kuliah ini merupakan bagian dari perkuliahan Mata Kuliah Politik dan Pemerintahan di Asia Tenggara. Selain itu mahasiswa diharapkan lebih tertarik karena mendapatkan penjelasan langsung dari pengajar dari negara yang bersangkutan. Pada Read more…